Peringati HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke 78, Pemkab Pangkep Gelar Pesta Rakyat 

    Peringati HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke 78, Pemkab Pangkep Gelar Pesta Rakyat 
    Peringati HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke 78, Pemkab Pangkep Gelar Pesta Rakyat 

    PANGKEP- - Pemkab Pangkep menggelar pesta rakyat, rangkaian peringatan HUT ke-78 Kemerdekaan RI.

    Pesta rakyat Pangkep Hebat dengan ratusan stand OPD, desa dan kelurahan yang menyiapkan makanan gratis berbagai menu makanan khas untuk masyarakat.

    Pesta rakyat digelar di pelataran rumah jabatan bupati Pangkep, Rabu(16/8/23).

    Bupati bersama Forkopimda mengelilingi setiap stand. Nampak

    Masyarakat terlihat antusias berbondong-bondong mendatangi stand-stand makanan.

    Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau(MYL) mengatakan pesta rakyat ini memasuki tahun kedua pelaksanaanya melibatkan OPD, desa dan lurah untuk menyajikan makanan khas.

    "Dan memang targetnya, masyarakat boleh makan gratis. Kita berharap, masalah stunting bisa kita kurangi dan pastinya masyarakat dapat menikmati makanan dan mengingat tanggal 17 Agustus kita merayakan kemerdekaan, "katanya.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Tren Positif, PT Semen Tonasa Rifki Pradipta...

    Artikel Berikutnya

    Sejumlah Siswa Ikuti Penerangan Hukum Adhyaksa...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Wakapuspen TNI Buka Rapat Anggota Tahunan Koperasi Citra Dana Yasa
    Kababinkum TNI Membuka Acara Annual Meeting Cooperation TNI-ICRC Tahun 2025
    Hendri Kampai: Saat Politisi Terjebak Janji Politik
    Panglima TNI Berikan Pembekalan Kepada Peserta Senior Management Course Unhan RI

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll