Keluarga Besar SDN 32 Bawasalo Kerjasama SMPN Satap 4 Segeri Gelar Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW

    Keluarga Besar SDN 32 Bawasalo Kerjasama SMPN Satap 4 Segeri Gelar Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW
    SDN 32 Bawasalo Kecamatan Segeri Kabupaten Pangkep gelar peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw Sabtu(15/10/2022)

    PANGKEP - Kepala SDN 32 Bawasalo Kecamatan Segeri Kabupaten Pangkep Ust Busra S.Pd.I MA saat dihubungi telp selulernya Sabtu (15/10/2022) mengatakan bahwa pelaksanaan peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw kerjasama dengan SMPN  Satap 4 Segeri.

    "Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW, yang dilaksanakan SDN 32 Bawasalo bersama dengan SMPN 4 Satap Segeri, yang dihadiri oleh Ibu Camat Segeri, Hj. Dasriana, S.Sos., M.M" ujarnya.

    " Beliau memberikan sambutan begitu pula Bapak Kepala UPT SMPN 4 Satap Segeri, Yemba, S.Pd., M.Pd" ujarnya.

    Kemudian Ust Busra menyampaikan peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW, salah satu tanda kecintaaan kita kepada Rasulullah,

    Oeh karena itu perbanyak selawat kita kepada Nabi, juga di sampaikan untuk membentuk Akhlaqul Karimah maka kita harus mendidik anak kita, sebagaimana dalam hadits Nabi Muhammad SAW,

    Selain itu kata dia bahwa peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw ini juga mendidik anak-anak kita dengan membentuk karakter dengan memberikan contoh teladan bagi anak-anak kita.

    "Sebagai mana yang diharapkan oleh Ibu Camat, menjadikan Pangkep hebat Segeri Terdepan" ujarnya. ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Peringatan Maulid, Ketua K3S SDN Minasatene...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Pangkep Muhammad Yusran Hadiri Gerak...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll